Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

Cara Mengukur Kapasitor dengan Multimeter Analog dan Digital

Gambar
Cara mengukur kapasitor sama mudahnya seperti cara mengukur resistor. Cara mengukur kapasitor dapat dilakukan dengan multimeter analog atau multimeter digital. Kapasitor merupakan salah satu komponen elektronika yang berfungsi untuk menyimpan muatan listrik sementara. Itu adalah fungsi umum secara teknis, namun penggunaan kapasitor pada rangkaian elektronika ini sangatlah luas. Seperti diketahui bahwa kapasitor memiliki berbagai jenis tergantung bahan dan sifat kapasitansinya. Perlu diketahui bahwa sebuah multimeter memiliki keterbatasan dalam pengukuran kapasitor yang memiliki nilai sangat kecil, contohnya untuk kapasitor dengan nilai kapasitansi 10nF akan sulit untuk diukur dengan multimeter biasa. Baik itu multimeter analog maupun multimeter digital. Cara mengukur kapasitor Elko dengan multimeter Analog Cara mengukur kapasitor dengan multimeter analog dapat dilakukan dengan menggunakan bagian  ohm-meter Ohm (Ω)  . Namun perlu diketahui bahwa pengukuran kapasitor dengan multimeter an

Cara Mengukur Resistor dengan Multimeter Analog

Gambar
     Selain untuk mengetahui baik atau tidaknya sebuah resistor, pengukuran dengan menggunakan multimeter juga bertujuan untuk mengetahui nilai resistansi resistor tersebut. Seperti diketahui, resistor merupakan komponen elektronika yang berfungsi sebagai hambatan listrik. Hambatan listrik ini dinilai dengan satuah ohm (Ω). Nilai hambatan listrik suatu resistor ditentukan melalui kode cincin kode warna yang menempel pada badan resistor tersebut.      Meskipun nilai resistor sudah tertera pada badan resistor melalui kode warna, namun kita tidak tahu apakah kondisi resistor tersebut masih baik atau tidak. Untuk itulah diperlukan pengukuran untuk mengetahui nilai dari resistor tersebut sekaligus mengetahui juga apakah resistor yang diukur masih baik atau tidak, karena resistor merupakan salah satu komponen yang penting pada rangkaian elektronika.      Multimeter analog terdiri dari jarum yang bergerak pada skala tertentu yang menunjukan nilai dari parameter yang diukur. Disebut multimeter

Cara membaca warna resistor

Gambar
Tabel dibawah ini adalah warna-warna yang terdapat di Tubuh Resistor : Perhitungan untuk Resistor dengan 4 Gelang warna : Masukkan angka langsung dari kode warna Gelang ke-1 (pertama) Masukkan angka langsung dari kode warna Gelang ke-2 Masukkan Jumlah nol dari kode warna Gelang ke-3 atau pangkatkan angka tersebut dengan 10 (10n) Merupakan Toleransi dari nilai Resistor tersebut Contoh : Gelang ke 1 : Coklat = 1 Gelang ke 2 : Hitam = 0 Gelang ke 3 : Hijau = 5 nol dibelakang angka gelang ke-2; atau kalikan 10 5 Gelang ke 4 : Perak = Toleransi 10% Maka nilai Resistor tersebut adalah 10 * 10 5  = 1.000.000 Ohm atau 1 MOhm dengan toleransi 10%. Perhitungan untuk Resistor dengan 5 Gelang warna : Masukkan angka langsung dari kode warna Gelang ke-1 (pertama) Masukkan angka langsung dari kode warna Gelang ke-2 Masukkan angka langsung dari kode warna Gelang ke-3 Masukkan Jumlah nol dari kode warna Gelang ke-4 atau pangkatkan angka tersebut dengan 10 (10 n ) Merupakan Toleransi dari nilai Resistor